Pelatihan Petugas Survei Angkatan Kerja Nasional (SAKERNAS) Februari 2021 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Jepara

Untuk mendapatkan data BPS, bisa datang langsung ke Pelayanan Statistik Terpadu BPS Jepara, Jl. Ratu Kalinyamat Komplek Perkantoran Jepara, atau bisa mendownload softcopy publikasi dari menu publikasi.

Untuk meningkatkan kualitas Pelayanan Statistik Terpadu (PST) BPS Kabupaten Jepara, mohon kesediaan Bapak/Ibu/Sdr/i untuk dapat mengisi Survei Kebutuhan Data (SKD) 2024. Klik tautan ini --> SKD2024

Layanan online Pelayanan Statistik Terpadu (PST) dapat diakses melalui 1. Email: bps3320@bps.go.id dengan subject Permintaan Data, 2. Akses pst.bps.go.id.

Pelatihan Petugas Survei Angkatan Kerja Nasional (SAKERNAS) Februari 2021

Pelatihan Petugas Survei Angkatan Kerja Nasional (SAKERNAS) Februari 2021

25 Januari 2021 | Kegiatan Statistik Lainnya


Jepara – Sebagai salah satu sumber data ketenagakerjaan yang penting di Indonesia  dan telah banyak digunakan oleh berbagai pihak. Setiap tahunnya, BPS selalu menyelenggarakan Pelatihan Petugas Survei Angkatan Kerja Nasional (SAKERNAS) Februari 2021. Pada tahun ini dikarenakan Pandemi COVID-19, Pelatihan Petugas tidak dapat dilakukan secara tatap muka, pelatihan petugas dilaksanakan secara virtual melalui website elearning.bps.go.id. 


Pelatihan virtual petugas dilaksanakan pada tanggal 25-26 Januari 2021. Walaupun dilaksanakan secara virtual, peserta pelatihan tetap antusias dalam menerima materi selama pelatihan. Dengan segala keterbatasan pelatihan petugas secara virtual, Petugas diharapkan tetap dapat melaksanakan Pendataan Sakernas dengan baik dan sesuai SOP, mengingat betapa pentingnya data ketenagakerjaan yang akan dihasilkan. <AMWL>

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Jepara (Statistics Jepara)Jl. Ratu Kalinyamat Komplek Perkantoran 59419 Jepara

Telp/Faks (62-291) 591119

Mailbox : bps3320@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik