5 September 2022 | Kegiatan Statistik Lainnya
Salah satu komponen yang menjadi penentu dalam penilaian opini BPK
terhadap suatu instansi adalah IPA (Indeks Pengelolaan Aset). Indeks tersebut
merupakan indeks komposit yang memperhitungkan rata-rata indeks parameter dari
empat sasaran strategis yang meliputi Pengelolaan BMN yang akuntabel dan
produktif, Kepatuhan pengelolaan BMN terhadap Peraturan Perundang-Undangan,
Pengawasan dan Pengendalian yang Efektif, serta Administrasi yang Andal.
IPA
menjadi salah indikator yang menunjukkan akuntabilitas pengelolaan Barang Milik
Negara. BPS mendapatkan prestasi dalam Pengelolaan Barang Milik Negara (BMN) dengan
perolehan IPA terbaik ke -2 secara nasional dibawah Kementrian Keuangan.
Prestasi tersebut menjadi pemicu semangat untuk terus berbenah dan meningkatkan
akuntabilitas dalam pengelolaan BMN.
Berita Terkait
Estafet Kepemimpinan di Badan Pusat Statistik Tahun 2021
Penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Badan Pusat Statistik Tahun 2021
PENGAMBILAN SUMPAH/JANJI PNS DI LINGKUNGAN BADAN PUSAT STATISTIK (BPS) KABUPATEN JEPARA
Indeks Kemahalan Konstruksi Kabupaten Jepara 2021 menduduki peringkat ke-3 Termahal di Jawa Tengah
SURVEI STATISTIK KEUANGAN BADAN USAHA MILIK DAERAH (BUMD)
Sejarah Hari Statistik Nasional
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Jepara (Statistics Jepara)Jl. Ratu Kalinyamat Komplek Perkantoran 59419 Jepara
Telp/Faks (62-291) 591119
Mailbox : bps3320@bps.go.id
Tentang Kami